Nama-nama Proses industri kimia Unsur | Proses | Keterangan | Al | Hall-Heroult | elektrolisis bauksit | S | Frash | belerang yang ada ditanah dalam | Sisilia | belerang yang terdapat dipermukaan tanah | Mg | Down | Elektrolisis larutan MgCl2 | Urea | Wohler | pemanasan ammonium karbamat | NH3 | Haber Bosch | Gas hidrogen dan nitrogen dilewatkan pada katalis Fe | Cl2 | Deacon dan Weldon | mengoksidasi gas HCl dengan katalis tembaga | HNO3 | Haber – Ostwald | oksidasi ammonia katalis platina | H2SO4 | kontak | katalis vanadium(V) oksida | Kamar Timbal | campuran NO dan NO2 untuk mengkatalisis | P | Wohler | pemasan posforit, pasir dan kokas | Fe | Tanur tinggi | bijih besi menjadi besi leleh | Basemer | baja dari besi leleh dengan karbon | Thomas | baja dari besi leleh dengan dolomit | Siemens Martin | mengolah besi tua atau sampah besi | Cr | Goldschmidt | mereduksi Cr2O3 menjadi Cr | Na | Down | Elektrolisis lelehan NaCl | Cu | flotasi | Penghalusan, Pengadukan, Pemanggangan, Peleburan, elektrolisis | Na2CO3 dan NaHCO3 | Solvay | larutan NaCl dipompakan gas NH3 dan CO2 |
Tes Nyala Li = merah | Na = Kuning | K= Ungu | Rb = merah | Cs = biru | Be = putih | Mg = putih | Ca = Jingga | Sr = merah | Ba = Hijau |
|
Sifat Unsur periode 3
|
Kegunaan 1A Lithium : Digunakan dalam baterai untuk jam , kalkulator, kamera, alat pacu jantung Natrium : digunakan pada lampu jalanan, pendingin pada reaktor atom ( karena titik leburnya rendah dan daya hantar panasnya baik) Kalium : Senyawa kalium KNO3 , KCl digunakan sebagai pupuk. KNO3 digunakan pada pembuatan petasan dan bahan peledak. dalam dunia kedokteran gerakan ion K+ dan Na+ digunakan untuk mengukur gelombang otak. KCl dan K2SO4 digunakan sebagai pupuk. KClO3 digunakan dalam korek api Rubidium : Digunakan pada filamen sel fotolistrik Caesium : Digunakan pada sel fotolistrik . Digunakan untuik mengukur waktu dengan tepat karena vibrasi atomnya sangat cepat 9.109 kali per detik. NaOH = menetralkan asam, digunakan untuk industri sabun, detergen dan pembuatan kertas Na2CO3 = menghilangkan noda minyak, industry kaca, menetralkan air sadah NaHCO3 = pengembang kue, pemadam api
|
Kegunaan 2A Berillium : Untk membuat paduan logam agar kuat dan ringan, digunakan pada kaca dari sinar X, karena dapat mentransmisikan sinar X sangat baik Magnesium : untuk membuat paduan logam yang ringan dan kuat, digunakan pada lampu blitz, senyawa Mg digunakan untuk memberi nyala putih pada kembang api. Kalsium : Digunakan pada bubuk pengembang kue (baking powder ), Senyawa kalsium digunakan untuk bahan bangunan, bahan cat, cetakan keramik dsb Strontium: digunakan dalam nyala api untuk memberi tanda pada penyelamatan korban kecelakaan kapal laut /penjemputan tentara dalam peperangan. Untuk kembang api memberi nyala merah terang. Barium: Ba(NO3)2 digunakan pada kembang api sebagai pemberi nyala hijau. BaSO4 diguanakan sebagai bahan cat putih. Bubur BaSO4 digunakan untuk pemotretan sinar X pada saluran pencernaan. Radium: Dalam dunia kedokteran dimanfaatkan untuk terapi pengobatan kanker, Dulu unsur Ra digunakan pada cat yang dapat bersinar dalam gelap. Magnesium Oksida (MgO ): Digunakan untuk membuat bata tahan api (pelapis tanur) , untuk membuat gading tiruan. Mg(OH)2 digunakan untuk obat maag (antasid ) MgSO4: Kristal MgSO4 .7 H2O dikenal sebagai garam inggris, digunakan untuk obat cuci perut. CaO : Dalam perdagangan dikenal dengan nama kapor tohor / gamping, Dibuat dengan memanaskan CaCO3. Reaksinya: CaCO3 🡪 CaO + CO2
Dengan air akan membentuk Ca(OH)2 disebut kapur kembang. CaO banyak digunakan dalam industri besi baja, industri semen, industri soda, kaca dsb. Ca(OH)2 digunakan untuk mengolah air limbah dan produksi gula. CaC2: Kalsium karbida dikenal dengan nama karbid Dibuat dengan mereduksi CaO dengan C dalam tanur listrik.
Reaksinya: CaO + C 🡪 CaC2 + CO Kalsium karbida digunakan untuk membuat gas asetilin Reaksinya: CaC2 + H2O 🡪 Ca(OH)2 + C2H2 Campuran gas asetilin dengan udara dapat menghasilkan panas yang sangat tinggi, oleh karenanya digunakan untuk mengelas dan memotong logam. Gas asetilin digunakan untuk pembuatan alkohol, asam cuka , plastik dsb CaSO4: Di alam kalsium sulfat ditemukan dalam bentuk kristal tak berwarna disebut gibs (CaSO4.2H2O). Bila dipanaskan sampai suhu 150o C akan melepaskan ½ molekul air kristalnya berubah menjadi putih.
Reaksinya ; CaSO4 .2H2 O 🡪 CaSO4 . ½ H2O + ½ H2O CaSO4 . ½ H2O bila dicampur air akan mengikat air dan mengeras, oleh karenanya digunakan untuk menggibs patah tulang dan untuk membuat cetakan keramik, Dalam industri cat gibs digunakan sebagai bahan cat putih. Juga digunakan untuk membuat kaput tulis. Sr digunakan dalam membuat kembang api Ca(OCl)2 digunakan sebagai disinfektan pada kolam renang
|
Kegunaan 4A Campuran grafit dan tanah liat = pensil dan bahan kosmetik Norit = karbon aktif penawar racun Silikon murni = transistor, chip, computer, solar sell SiC = amplas dan mata gerinda, pelindung pesawat olang aling Pb = filament sel fotolistrik, elektroda accu
|
Kegunaan 7A Fluorin: Gas freon (CCl2F2 ) digunakan untuk pendingin dan gas pendorong pada sprayer, Natrium fluorida (NaF ) digunakan untuk mengawetkan kayu (anti rayap). Dalam jumlah sedikit ditambahkan pada pasta gigi, untuk memperkuat email gigi, asam fluorida digunakan untuk mengetsa kaca Klorin : DDT digunakan sebagai insektisida, PVC digunakan dalam industri plastik untuk pipa , pembungkus kabel , tas plastik dsb, natrium hipoklorit (NaOCl) dan kaporit (CaOCl2) digunakan sebagai zat pengelantang dan desinfectan, kloroform (CHCl3) digunakan sebagai pelarut dulu digunakan untuk membius, kalium klorat (KClO3) digunakan untuk bahan peledak,korek api, obat kumur, amonium klorida (NH4Cl) digunakan untuk bateray kering , untuk pupuk .KCl untuk pupuk dst Bromin : Natrium bromida (NaBr) digunakan sebagai obat penenang, metil bromida (CH3 Br) digunakan untuk memadamkan api, dibromo etana digunakan sebagai zat aditif pada bensin, perak bromida (AgBr) digunakan sebagai zat peka cahaya dalam dunia fotografi Iodin : NaI , NaIO3 ,KIO3 digunakan pada iodisasi garam dapur, larutan I2 dalam alkohol (Iodium tincture) digunakan untuk obat luka, Iodoform (CHI3) digunakan sebagai desinfectan, Iodin digunakan untuk men tes kadar amylum dalam industri tapioka.
|
Kegunaan 8A Gas Helium ; digunakan untuk mengisi balon, dicampur dengan oksigen untuk udara pernafasan penyelam, untuk pernafasan penderita asma di rumah sakit Helium dan Neon cair digunakan sebagai pendingin pada reaktor nuklir Gas helium dan Argon digunakan sebagai udara inert pada penyepuhan logam / pembuatan kristal silikon dan germanium, untuk mencegah oksidasi Kripton untuk membuat lampu berintensitas tinggi digunakan pada landasan pesawat terbang. Xenon dan kripton digunakan untuk membuat lampu kilat (lampu blitz ). Xenon digunakan untuk pembiusan pada pembedahan. Radon digunakan untuk terapi pengobatan kanker. Ne, Ar , Kr , Xe digunakan untuk pengisi lampu TL / pengisi bola lampu pijar untuk melindungi filamen ( kawat wolfram )
|
Katalis Logam Transisi Proses | Reaksi | Katalist | Proses Haber | N2 + 3H2 → 2NH3 | Besi | Proses kontak | 2SO2 + O2 → 2SO3 | Vanadium(V)oksida | Oksidasi ammonia menjadi asam nitrat | 4NH3 + 5O2 → 4NO + 6H2O | Platina | Hidrogenasi alkena | C=C +H2 → CH-CH | Nickel | Dekomposisi H2O2 | 2H2O2(aq) MnO2(s)→ 2H2O(l) + O2(g) 2KClO3(s) MnO2(s)→ 2KCl(s) + 3O2(g) | MnO2 |
|
Alloy | Komposisi | sifat | Kegunaann | Kuningan | Cu 60-80 Zn 20-40 | Titik leleh lebih rendah dibanding Cu Mudah dibentuk | Dekorasi Instrumen sains Telesksop, mikroskop, barometer | Perunggu | Cu 80 Zn 10 Sn 10 | Keras
| Pembuatan patung Alat masak Koin | Emas-tembaga | Au 90 Cu 10 | warna menarik, tahan terhadap korosi | Koin emas Perhiasan | Duralium | Al 95 Cu 4 Mg 0,5 Mn 0,5 | Kuat, ringan, tahan korosi | Membuat badan pesawat, kapal laut, alat masak tekanan tinggi | Magnalium | Al 90-95 Mg 5-10 | kuat | Membuat instrumen yang ringan, bagian mesin dll | Alnico | Al 12 Ni 20 Co 5 Fe 63 | sifat kemagnetan sangat kuat | Membuat magnet permanen yang kuat | Stailess stell | Fe-73 Cr-18 Ni-8 Karbon | Tahan korosi, Keras Kuat | Ornamen Perlatan masak | Manganese steel | Fe-86 Mn-13 Karbon | Sangat keras Tahan ketika dipakai | Penghancur besi Rel kereta api | Tungsten steel | Fe-94 W-5 Karbon | Keras
| Alat pemotong kecepatan tinggi | Solder | Pb 50 Sn 50 | titik leleh rendah | Untuk bahan solder |
|
Komentar
Posting Komentar